![]() |
Repository
|
Tugas Akhir Mahasiswa
Hasil Penelitian Mahasiswa
PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA BROADCASTING KELAS XI SMKS AL-HUDA KABUPATEN INDRAMAYU TAHUN AJARAN 2022/2023
- Kategori : Tesis
- Penulis : WAWAN ERWANTO (penguji 2)
- Identitas : 332221481006-Pascasarjana Magister Manajemen STIMA IMMI
- Abstrak :
Penelitian dilakukan di SMKS Al Huda Indramayu yang merupakan sekolah boarding school. Peneltian dilakukan untuk melihat pengaruh motivasi belajat siswa dan peran lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa